Puncak tema alat transportasi bertujuan untuk mengenalkan berbagai alat transportasi kepada anak-anak sejak usia dini, TK Islam Hidayatullah berharap mereka akan memiliki pemahaman yang lebih baik tentang pentingnya transportasi dalam kehidupan sehari-hari. Selain itu, kegiatan ini juga dapat meningkatkan keterampilan motorik, koordinasi, dan keberanian anak-anak dalam menjalani aktivitas fisik.
Puncak tema alat transportasi TK Islam Hidayatullah Mengadakan Kegiatan Pawai Sepeda
