TK Islam terdekat pilihan orang tua dari generasi ke generasi

TK Islam terdekat pilihan orang tua dari generasi ke generasi

TK Islam biasanya memiliki kurikulum yang mengintegrasikan nilai-nilai Islam dalam pembelajaran sehari-hari, seperti menghafal doa-doa, membaca Al-Quran, dan mempelajari kisah-kisah Nabi serta sahabat-sahabatnya. Selain itu, TK Islam juga mengajarkan keterampilan sosial, bahasa, matematika, dan sains seperti yang diajarkan di TK pada umumnya.

Cara Memilih TK untuk Anak Agar Lebih Mantap

Cara Memilih TK untuk Anak Agar Lebih Mantap

TK Islam Hidayatullah Semarang adalah sekolah dengan lingkungan islami yang memberikan pendidikan yang holistik dan terpadu untuk anak-anak usia dini. TK ini juga menempatkan pembelajaran agama Islam sebagai fokus utama dalam kurikulumnya. Selain itu, TK Islam Hidayatullah Semarang memiliki lokasi strategis yang mudah dijangkau dari berbagai arah.

TK ABA 57 Surabaya dan Guru-Guru IGTKI Jogjakarta Berguru pada TK Islam Hidayatullah: Memahami Penerapan Kurikulum Merdeka untuk Pendidikan Berkualitas

TK ABA 57 Surabaya dan Guru-Guru IGTKI Jogjakarta Berguru pada TK Islam Hidayatullah: Memahami Penerapan Kurikulum Merdeka untuk Pendidikan Berkualitas

PAUD Islam Hidayatullah (PAUDIH) menerima kunjungan rombongan guru-guru perwakilan dari beberapa sekolah TK di Jogjakarta dan Surabaya. Rombongan guru dari Jogjakarta terdiri dari 37 orang yang berasal dari kelompok gugus Nusa Indah, IGTKI Kecamatan Prambanan. Sementara itu, rombongan dari Surabaya

Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Mahasiswa UPGRIS di PAUDIH: Pengalaman Belajar Menyenangkan

Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Mahasiswa UPGRIS di PAUDIH: Pengalaman Belajar Menyenangkan

PAUD Islam Hidayatullah (PAUDIH) menjadi tuan rumah bagi sejumlah mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PG PAUD) dari Universitas PGRI Semarang (UPGRIS) yang sedang menjalani program praktik pengalaman lapangan (PPL). Para mahasiswa ini akan menghabiskan beberapa pekan